Skip to main content

Posts

Showing posts from January, 2020

Fasilkom Semester 3 Bagian 1: Kerja dan Kelompok

Yess! jurnal semesteran is back. Ini tahun yang super sibuk bagiku. Jadi, aku bakal bagi jurnalnya jadi 2 bagian: akademis dan nonakademis. Alasannya biar ga panjang-panjang dan bisa fokus aja sih. Ya, selamat menikmati. SIAK WAR & Nasib Matkul SIAK WAR, waktu memilih matkul bagi anak UI. Bukan galang namanya kalau ga kalah siak war. Waktu war, aku masing magang di OVO. Aku udah double-triple check kalau wifi OVO yang kenceng bisa buka SIAK. Aku sudah rela datang ke kantor sebelum waktu mulai kerja demi war. Tapi, kok siaknya gamau kebuka ya? aku kiranya down. Taunya, temen-temenku bisa. REEEE. Aku struggle terus selama beberapa menit. Gak bisa-bisa! Oh noo. I saw my life flash before my eyes . Akhirnya, aku kepikiran ganti ke tethering HP dan siak lancar jaya. Tapi apa boleh buat, perang sudah selesai dan aku tidak mendapatkan 5 dari 7 matkul yang aku inginkan. oof... masa cuma kuliah 6 sks? :"( Kalah war efeknya jangka panjang. Seminggu aku habiskan membuka...

Mengikuti ICPC 2019 Bagian 1: Jakarta Regional

Halo, sudah lama tidak berjumpa! Semester ini aku terlalu banyak kegiatan jadi lupa ada blog ini. Jadi, liburan semester ini bakal ada banyak blog-blog yang bakal keluar ^_^. Kali ini, aku bakal nyeritain pengalamanku mengikuti ICPC lagi tahun ini. ICPC,  The International Collegiate Programming Contest  adalah lomba programming yang setiap tahun diadakan. Tentunya aku ikut lagi dong. Apalagi, sudah dibekali ilmu dari matkul TKTPL saat semester 2. Peminat CP di UI lumayan banyak, jadi diadakan seleksi untuk masuk tim intinya. Aku lolos :D. Pembentukan Tim Aku gak perlu mikirin mau ngetim siapa, karena komposisinya sudah ditentukan oleh Pak Denny. Aku dapat tim bareng Kak Norman dan Budi. Aku lumayan seneng dengan timku. Tahun lalu, aku ngetim Kak Norman juga jadi sudah tahu kemampuan masing-masing. Budi, aku sudah sering ketemu saat ngajar di pelatnas 2 dan pelatnas 3 dan skillnya jago, Aku mikirnya dia bakal ngecarry kita, hehe. Oh, kita kebagian regional Kuala Lu...